Seminar Nasional Teknologi Pembelajaran 2021
Universitas Negeri Malang melalui kerjasama Program Studi Teknologi Pembelajaran dengan Forum Komunikasi Mahasiswa dan Alumni S3 Teknologi Pembelajaran Fakultas Ilmu Pendidikan menyelenggarakan Seminar Nasional secara virtual melalui ZOOM.